". ".

REKOMENDASI HOSTING BAYAR BULANAN MURAH BERKUALITAS

Biasanya sewa hosting dibayar setiap tahun,
tetapi hal ini memberatkan bagi beberapa orang. Tingginya biaya yang harus
dibayarkan untuk memperpanjang sering menjadi keluhan bagi pengguna hosting
yang ada di Indonesia. Untungnya masih ada penyedia hosting bulanan yang
berkualitas dengan tarif yang terjangkau. Sehingga kamu tidak perlu membayar
untuk setahun menyewa hosting di Indonesia.



Tetapu kualitasnya tidak kalah dengan
hosting tahunan pada umumnya, yang membedakan hanya sistem pembayarannya saja. Paket
yang disediakan juga tidak terlalu jauh berbeda seperti shared hosting, Cloud
hosting, dedicated hosting, dan juga VPS. Penyedia hosting bulanan juga menjual
domain yang tidak kalah penting bagi blogger. Diantara penyedia hosting bulanan
juga memberikan domain gratis untuk 1 tahun bagi paket hosting tertentu.



Rekomendasi
Hosting Bayar Bulanan Murah dan Berkualitas



Hosting merupakan media penyimpanan yang
meyimpan semua data yang berhubungan dengan website yang kamu punya. Jika di
ibaratkan Hosting merupakan sebuah kontrakan yang harus di bayar setiap bulan
atau setiap tahun.



Dimana kita bisa menyewa hosting yang murah
berkualits dan bisa dibayar setiap bulan? Tentunya ada banyak dan masing masing
mempunyai kelebihan dan kekurangan. Berikut beberapa rekomendasi hosting
bulanan yang murah dan berkualitas.



1) Qwords



Mendapatkan hosting yang berkualitas dan
sistemnya sewa bulanan bisa kamu dapatkandi Qwords. Bukan hanya murah kamu juga
bisa mendapatkan domain secara gratis. Dan masih banyak fitur pendukung lain
yang bisa kamu dapatkan. Contohnya opcode cache, web accelerator, Softaculous,
SSL, Hybrid SSD, dan lain lain.



Dengan uptime sampai 99,99% membuat web
tidak akan lelet dan selalu aman ketika diakses. Qwords juga mempunyai fitur
total security protection yang membuat server terlindungi dari semua serangan.
Contohnya brute force, DDOS, hack, dan lain lain. Hal ini membuat website
menjadi lebih aman.



2) Jagoan Hosting



Hosting bulanan yang murah dan berkualitas
dengan tarif mulai dari 2.300 perbulan? Kamu bisa mencoab Hosting di Jagoan
Hosting. Berbagai paket tersedia mulai dari personal sampai untuk perusahaan
besar. Dan juga bisa disesuaikan dengan kebutuhan.



Didudukung dengan teknologi network tier 1
upstream membuat respon server menjadi lebih cepat dan waktu loading web
menjadi lebih cepat. Bukan itu saja, Loading yang cepat bisa membuat pengunjung
berlama lama di website kamu.



3) Dewabiz



Selanjutnya ada Dewabiz.com yang sekarang
sudah menjadi akak perusahaan idcloudhost. Walapun masih baru Dewabiz bisa
dimasukan ke penyedia web hosting yang betkualitas. Kamu bisa menyewa hosting
dari Dewabiz secara bulanan. Biaya penyewaan hosting di Dewabiz dimulai dari
9900 prbulan.



Dewabiz sudah dilengkapi dengan ditur
Litespeed Enterprise dan Imunify360 yang membuat website menjadi lebih lancer
dan bebas dari serangan hacker. Dan juga kamu bisa mendapatkan domain secara
gratis .com, .id, .net, dan SSL jika membeli salah satu paket hosting di
dewabiz. Dan masih banyak keuntungan lain yang bisa kamu dapatkan.



4) PHP.id



PHP.id adalah hosting yang sepenuhnya
gratis, dengan server yang cepat. Bukan itu saja selain hosting, kamu juga bisa
membuat domain secara gratis dan akses cpanel untuk website dan bisnis online
kamu.



Hosting gratis dari PHP.id sudah dilengkapi
dengan fitur cpanel tanpa batas atau unlimited. Sehingga sangat cocok untuk
belajar hosting, membuat website dan mencoba meluncurkan projek website. Kamu
bebas untuk memakai hosting dan domain gratis untuk selamanya.



PHP.id juga menyediakan paket hosting murah
dengan fasilitas premium hanya dengan 25 ribut per tahun, kamu sudah
mendapatkan server hosting yang handal. Bahkan paket tertinggi dari PHP.id
yaitu Forever hany 175 ribut untuk selamanya. Ini bisa menjadi solusi untuk
kamu yang ini memakai hosting secara gratis yang ada di Indonesia.



5)  Niagahoster



Niagahoster adalah salah satu penyedia
hosting yang mempunyai banyak pengguna dan mempunyai server yang handal.
Didukung tim yang berpengalaman, memakai server yang terbaru yaitu Litespeed
web server dan menawarkan Hosting yang murah dan berkualitas. Mulai dari 20.000
per bulan, dengan harga yang murah itu sebanding dengan kualitas yang diberikan
Niagahoster.



Dengan uptime mencapai 99% membuat kamu tidak
perlu khawatir dengan keamanan dan kualitas jaringannya.



6) IDCloudHost



IDCloudHost adalah salah satu penyedia
hosting yang berbadan hukum resmi di Indonesia dan mempunyai server yang
handal. Data center tidak hanya berada di Indonesia, tetapi tersebar di
beberapa negara seperti Inggris dan Singapur.



Harga yang ditawarkan juga terjangkau,
Mulan dari 15.000 perbulan, walapun tergolong murah, mereka memberikan
pengalaman yang berkualitas. Tentunya juga didukung oleh tim yang sudah
berpengalaman dan siap membantu kapan saja.



Hosting juga sudah didukung teknologi
canggih, sehingga memberikan pengalaman dan performa yang terbaik untuk yang
memakainya. Idcloudhost sudah memakai Intel E5 Processors yang merupakan
percessors tercepat bagi Idcloudhost dan SSD untuk membuat web menjasi lebih
cepat untuk diakses.



7) DomainRacer



DomainRacer merupakan web hosting yang
murah pada rekomendasi ini. DomainRacer mencakup panel kontrol yang mudah untuk
dipakai, stabilitas yang luar biasa, dan tingkat pemuatan yang secepat kilat.



Rata rata uptime DomianRacer yaitu 99,99%
sehingga membuat website tidak down. DomainRacer menawarkan penyempanan yang
tidak terbatas, sehingga membuat website lebih cepat dimuat. DomainRacer
mendukung teknologi terbaru HTTP3 dan QUIC.



·        
Kemudahan dalam Servis – 99,01%



·        
Ketangguhan – 99,97%



·        
Performa – 99,99%



DomainRacer juga melindungi website kamu
dari serangan keamanan. Karena itu DomainRacer menawarkan ImunifryAV+, dukungan
sertifikat SSL (HTTPS) perlindungan DDoS, Imunify360, dan lain lain. Serta
mempunyai lokasi yang multi server di US, Kanada, india, Jerman, Prancis, Singapura,
Inggris, dan 2 lagi akan segera diluncurkan.



DomainRacer memberikan kamu kesempatan
untuk menghemat uang pada erb hosting. Kamu akan mendapatkan 4 jenis paket web
hosting dengan murah. Sehingga kamu bisa menghemat uang lebih dari yang kamu
bayangkan. Dengan membeli paket paket hosting web tingkat lanjut kamu akan
mendapatkan nama domain secara gratis.



8) Domainesia



Selanjutnya ada Domainesia, harga sewa
hosting di Domainesia cukup terjangkau mulai dari 8.000 per bulan sampai 64
ribu perbulan. Setiap paket mempunyai fiktur yang berbeda beda.



Untuk paket lite, bisa menyimpan data
sebesar 300 MB. Hosting pada paket ini sudah unlimited dan sudam mempunyai
fitur “instant deploy”. Dengan fitur ini membuat kamu membuat website dengan
sekali klik. Selain itu pada paket paket lain tentunya mempunyai fitur yang
jauh lebih banyak. Hosting di Domainesia juga sudah memakai SSD sehingga cepat
untuk diakses.



9) Ardhosting



Terakhir ada Ardhosting, berdiri sejak
tahun 2000, Ardhosting juga mempunyai visi “Fast & Reliable Web Hosting”.
Dan sudah memakai teknologi terbaik untuk melayani pengguna seperti Pure SSD
Storage, CloudLinux OS, Litespeed Server, sampai WordPress Accelerator.



Paket hosting yang ditawarkan beragam dan
cocok untuk siapa saja, seperti UKM, bloger, Situs E-commerce, atau korporat
dan institusi penting. Yang menarik lagi ada promo dimana kamu bisa mendapatkan
harga yang bagus ketika memesan bulana atau tahunan.

Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url